Senin, 28 Mei 2012

Testimoni Pengguna H4N1 dari Pekanbaru - Riau

H4N1 membuktikan keampuhannya. Sarang yang semula berwarna coklat kardus, setelah dipanen kemudian diaplikasikan H4N1 dengan menyemprot dinding dan lantai di Nesting room (ruang inap), sebulan kemudian warna sarang menjadi putih.

Berikut adalah photo yang dikirim pengguna H4N1 kepada saya.


Tidak ada komentar:

GRAND OPENING CHICKEN CRUSH VILLA MELATI MAS, SERPONG

Dengan mengucap syukur kepada Tuhan, pada tanggal 17 Oktober 2019 dilakukan pemberkatan tempat usaha resto Chicken Crush yang terletak di Ru...